Pemasangan Almamater oleh Ahmad Sultra Rustam, di Auditorium |
Auditorium, RedLine News—Rapat Senat Terbuka Penyambutan Mahasiswa baru tahun akademik 2017/2018, diselenggarakan Senin, (14/8) yang dihadiri oleh ketua STAIN Parepare, wakil ketua, dan Civitas Akademik.
Rapat senat terbuka diiringi tari Paduppa oleh ANIMASI, dan pengucapan janji oleh mahasiswa.
Rapat senat terbuka diiringi tari Paduppa oleh ANIMASI, dan pengucapan janji oleh mahasiswa.
Ahmad Sultra Rustam selaku ketua STAIN Parepare mengungkapkan bahwa rapat senat terbuka dilasanakan dua kali dalam setahun “melaksanakan salah satu upacara akademik sangat prinsip dalam rapat senat terbuka dan di laksanakan 2 kali setahun yaitu wisuda dan penyambutan mahasiswa baru,” ungkapnya.
Dalam rapat senat terbuka ini, beliau juga berharap Mahasiswa mematuhi kode etik “saya berharap mari mari kita benar-benar mengikuti kode etik yang ada pada STAIN Parepare ini supaya anak-anakku dapat menyelesaikan kuliah dengan 7 semester,” harapnya.
Posting Komentar